Jumat, 16 Januari 2009

Maafkan aku

Mungkinkah masih ada waktu
Yang tersisa untukku
Mungkinkah masih ada cinta di hatimu

Andaikan saja aku tahu
Kau tak hadirkan cintamu

Inginku melepasmu dengan pelukan

Maafkan aku
Maafkan aku

Kamis, 26 Juni 2008

thxFa.

dimana ada pertemuan........
disitu pula akan ada perpisahan......


sedih dengan perpisahan ini gak ada kamu lagi disini..
aku kehilangan superheroku yang selalu membelaku...
mungkin aku harus bertahan..menjadi lebih baik pastinya..
aku ingat selalu nasihatmu.
semoga kamu disana juga bisa lebih baik...
lebih memahami arti hidup...
aku harap kamu bisa lebih dekat dengan-Nya.
jangan kembali pada masa lalu yang pernah kau ceritakan padaku..
karena aku takut kau tak seperti superheroku lagi..


aku merasa kau selalu didekatku..
tak pernah pergi dari hatiku..


aku kan menjadi superhero untuk diriku sendiri..


makasi FA.....